Wednesday, November 26, 2014

Martabak telur Pedas ala Istana Martabak

Hai Chills!

Hotpeppery Agent masu kasih kamu info tentang camilan pedes  hari ini. Camilan yang kita maksud adalah martabak telur pedas dari Istana Martabak. Tempat makan yang berada di Jl. Margonda Raya No. 154C ini selain menyajikan martabak manis yang aduhai banget rasanya, ternyata juga jual MArtabak Telur Pedas yang bisa kita request tingkat kepedasannya sesuai dengan yang kita mau. Hotpeppery agent pesen yang paling pedes nih Chills!


Setelah mencoba martabak telur pedas ini, Hotpeppery Agent kasih skor 3 cabai untuk rasa pedasnya.  Liat aja tuh cabainya banyak bingit hehe Beda dari tempat yang jual martabak lainnya, di tempat makan yang satu ini kamu bisa langsung makan di tempat Chills! karena Istana Martabak menyediakan tempat duduk dan meja buat pelanggannya ^^

Istana Martabak buka setiap hari dari jam 10:00-22:00 WIB. Dengan harga 30.000an aja kamu udah bisa mnikmati sensai pedas martabak telur ini. Lumayan kan buat camilan kalau lagi hujan hehe

Dare To Try ?





No comments:

Post a Comment